Bukti Evolusi Manusia
Pembicaraan melulu mengenai evolusi, seleksi alam, mutasi gen dll. Bahwa dahulu manusia dan makhluk-makhluk lainnya berkarakteristik berbeda dengan saat ini dan yang menyebabkan perubahan tersebut adalah yaitu evolusi, seleksi alam, mutasi gen dsb . Apa yang menyebabkan para makhluk hidup tersebut bisa berubah, salah satu alasannya adalah seperti yang telah ahli botanis, zoologis dan naturalis Charles Darwin sebutkan bahwa sebab perubahan tersebut adalah penyesuaian atau adaptasi. Sehingga setiap sel makhluk hidup yang ada di dunia ini pasti melakukan suatu usaha untuk agar survive atau menjaga kelangsungan dirinya di dunia ini baik menggunakan perubahan bentuk menjadi hal lain ataupun penyesuaian. Yang paling menarik adalah evolusi manusia. Seperti yang dijelaskan oleh Charles Darwin dan ahli naturalis-naturalis lain, bahwa makhluk hidup menjadi seperti sekarang ini adalah karena keadaan alam sebagai salah satu alasan perubahan tersebut terjadi. Tetapi manusia berbeda karena menurut